EFEKTIFITAS PENDEKATAN SAINTIFIK BERBANTUAN MEDIA APPLICATION ETHNO-TRIGONO UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA SMA 2 BAE KUDUS

Muhammad Ali Ridho, Jayanti Putri Purwaningrum, Sumaji Sumaji

Abstract


Penellitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas pendekatan saintifik berbantuan media Aplication Ethno-Trigono terhadap kemampuan komunikasi matematis. Penelitian ini merupakan quasy eksperimental disekolah SMA 2 Bae Kudus. Rancangan eksperimen yang digunakan untuk penelitian ini adalah pretest-posttes control grup design. Metode pengumpulan data dilakukan dengan cara angket, wawancara, dan pemberian test kepada siswa. analisis data awal yang digunakan pada penelitian ini adalah uji noemalitas, uji homogentitas, serta uji kesamaan rata-rata. sedangkan analisis data akhir dari penelitian ini adalah uji paired sample t test, independent sample t test, dan n-gain. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa pembelajaran di kelas eksperimen dengan menggunakan pendekatan saintifik berbantuan media Aplication Ethno-Trigono lebih efektif daripada kelas kontrol dengan pembelajaran langsung. Terdapat perbedaan yang signifikan terhadap kemampuan komunikasi matematis sebelum dan sesudah di terapkannya pendekatan saintifik berbantuan media Application Ethno-Trigono. Terdapat peningkatan kemampuan komunikasi matematis di kelas eksperimen.


Keywords


Komunikasi matematis, matematika, media Application Ethno-Trigono, pendekatan saintifik

Full Text:

PDF

References


Bayuaji, P. H. (2017). Pengaruh Model Pembelajaran Cooperative Learning Tipe Student Fasilitator And Explaining Dengan Pendekatan Saintifik Terhadap Hasil Belajar Fisika. Jurnal Pijar MIPA, 12(1).

Damayanti, H.T., dan Sumardi. 2018. Mathematical Creative Thingking Ability Of Junior High School Students in Solving Open Ended Problem. Journal of Research and

Advances in Mathematics Education, 3(1) : 36-45

Indah Dwi Irawati, Savitri Wanabuliandari, Sumaji (2022). Pengembangan Aplikasi Kreasi Berbasis Local Wisdom Untuk Siswa Kelas VII. Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika. 7(1): 55-71.

Gita, D., dan Sri, E. I. (2019). Pengaruh Media Mapple Terhadap Komunikasi Matematika Pada Materi Integral. Buana Matematika : Jurnal Ilmiah Matematika dan Pendidikan Matematika, 59-62.

Ishak, M. J. (2017). Pengaruh Penerapan Pendekatan Saintifik Menggunakan Model Discovery Learning dan Kooperatif Learning Tipe STAD Terhadap Kemampuan Berfikir Kritis Peserta Didik SDN 13 Ampean. Jurnal Pijar MIPA, 12(1).

Kaya, D., & Aidyn, H. (2014). Elementary Mathematics Teachers’ Perceptions and Lived Experiences on Mathematical Communication. Eurasia Journal of Mathematics, Science & Technology Education, 12(6), 1619–1629. https://doi.org/10.12973/eurasia.2014.1203a

Lestari, Kurnia Eka dan M. Ridwan Yudhanegara. 2015. Penelitian Pendidikan Matematika (Panduan Praktis Menyusun Skripsi, Tesis, dan Karya Ilmiah dengan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan Kombinasi Disertai dengan Model Pembelajaran dan Kemampuan Matematis). Bandung: PT Refika Aditama

Meilani, R. &. (2017). Dampak Minat dan Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Manajeman Perkantoran, 79.

Ramin. (2016). Menumbuhkan Minat Belajar Siswa dalam Pembelajaran. Yokyakarta : Multimedia.

Rizal, A. F., Purwaningrum, J. P., & Rahayu, R. 2021. PENGEMBANGAN E-MODUL BERBASIS ETNOMATEMATIKA UNTUK MENUMBUHKAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS DAN MINAT BELAJAR SISWA. Koordinat Jurnal MIPA, 2(2), 1-14.

Roohullah Jan, S. F. (2016). “Enhanced and Effective Learning through Mobile Learning And Insight into Students Perception of Mobile Learning at University Level.”. International Journal od Scientific Research in Science, Engineering and Technology, 674-681.

Sumaji. 2021. The mathematical communication failure of the students while solving problems reviewed from their characteristics. Jurnal Math Educator Nusantara. Vol 7. No.1, 81-88

Wanabuliandari. (2018). Penilaian Pembelajaran Matematika. Badan Penerbit Universitas Muria Kudus.

Wanabuliandari, Savitri dan Purwaningrum, Jayanti Putri. (2018). Pembelajaran Matematika Berbasis Kearifan Lokal Gusjigang Kudus Pada Siswa Slow Learner. EduMa, 7 (1), 2086-3918.

Wardani, S. &. (2011). Instrumen Penilaian Hasil Belajar Matematika SMP: Belajar PISA dan TIMSS. Yokyakarta: PPPPK.




DOI: https://doi.org/10.26877/jipmat.v7i2.12438

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




JIPMat (Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika) Indexed by:

                  


Creative Commons License

JIPMat (Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.