Upaya Membangun Budaya Kerja yang Kuat guna Meningkatkan Produktivitas Pegawai DKLH Provinsi Bali
Abstract
Dalam suatu instansi baik itu pemerintahan maupun perusahaan swasta budaya kerja menjadi satu hal penting yang menjadi perhatian khusus. Di mana budaya kerja inilah yang akan menjadi penentu seperti apa tingkat produktivitas pegawai dalam melakukan pekerjaannya. Pada Kantor Dinas Kehutanan dan Lingkungan Hidup Provinsi Bali Budaya kerja yang kurang ketat menyebabkan pegawai pada bidang Umum dan Kepegawaian menjadi terlalu santai ketika bekerja bahkan tidak jarang ketika bekerja kebanyakan pegawai kurang disiplin seperti terlalu banyak mengobrol, datang tidak tepat waktu dan beristirahat di luar jam istirahat. Kurang ketatnya budaya kerja ini mempengaruhi prestasi dan keefektifan kerja karyawan, yang mana apabila budaya kerja lemah cenderung akan membuat pegawai kurang produktif sehingga pekerjaan yang dikerjakan tidak dapat diselesaikan dengan baik. Untuk memperbaiki permasalahan ini diharapkan para pemimpin bidang bisa memperbaiki budaya kerja dengan cara menetapkan beberapa aturan yang tidak bisa dilanggar apabila dilanggar sanksi tertentu dapat dikenakan, hal ini dapat dilakukan sebagai langkah awal membentuk budaya kerja yang lebih kuat.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Aryasentra Consulting. (2020). Membangun Budaya Kerja dalam Organisasi. https://www.aryasentraconsulting.com/budayakerjaorganisasi/#:~:text=Pentingnya%20Budaya%20Kerja%20dalam%20organisasi%20%2F%20perusahaan.
Berliana, B., Lastriyani, I., & Firman, M. (2021). Pengaruh Budaya Kerja Terhadap Produktivitas Karyawan pada PDAM (Perusahaan Daerah Air Minum) di Jakarta. Jurnal Ekonomi Efektif, 4(1). http://dx.doi.org/10.32493/JEE.v4i1.14505
Dinas Kehutanan dan Lingkungan Hidup Provinsi Bali. Visi dan Misi. Diakses pada 10 Agustus 2022. https://dklh.baliprov.go.id/visi-misi/.
Disnaker. (2019). Produktivitas Tenaga Kerja. https://disnaker.bulelengkab.go.id/informasi/detail/artikel/produktivitas-tenaga-kerja-42
Julkarnain, S.R. (2017). Pengaruh Budaya Kerja Terhadap Prouktivitas Kerja Pegawai Kantor Kecamatan Loa Janan Ilir Kota Samarinda. Jurnal Administrasi Publik, 1(1).
Koesmono, H.T. (2005). Pengaruh Budaya Organisasi Terhadap Motivasi dan Kepuasan Kerja serta Kinerja Karyawan Pada Sub Sektor Industri Pengolahan Kayu Skala Menengah di Jawa Timur. Jurnal Manajemen & Kewirausahaan, 7(2). https://doi.org/10.9744/jmk.7.2.pp.%20171-188
Linovhr. (2022). 7 Pengertian Sumber Daya Manusia Menurut Para Ahli. Diakses Pada 10 Agustus 2022. https://www.linovhr.com/sumberdaya-manusia-menurut-para-ahli/.
Mahdiyah, L. (2019). Keterampilan SDM Indonesia Menduduki Peringkat 4 di Asia Tenggara. https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2019/05/29/keterampilan-sdm-indonesia-menduduki-peringkat4diasiatenggara#:~:text=Keterampilan%20atau%20skill%20dari%20sumber,Forum%20(WEF)%20pada%202018.
Marwadi, S.T. (2015). Membangun Budaya Kerja yang Kondusif dan Produktif di Perusahaan. https://id.linkedin.com/pulse/membangun-budaya-kerja-yang-kondusif-dan-produktif-di-mawardi-s-t-
Nasron, N, & Bodroastuti, T. (2012). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Produktivitas Kerja (Studi Pada Karyawan Bagian Produksi PT Mazuvo Indo). Jurnal Kajian Akuntansi dan Bisnis, 1 (1). https://jurnal.widyamanggala.ac.id/index.php/wmkeb/article/view/73
Pangesthi, D. (2020). 11 Pengertian Sumber Daya Manusia Menurut Para Ahli. https://www.brilio.net/serius/11-pengertian-sumber-daya-manusia menurutparaahli200416b.html#:~:text=MTE%20Hariandja%20menjelaskan%20bahwa%20Sumber,efisiensi%20organisasi%20Semakin%20meningkat%20baik.
Pardi, D. (2022). 5 Alasan Mengapa Produktivitas Menurun, Ubah Kebiasaan dan Jadi Lebih Baik!. https://koinworks.com/blog/produktivitas-menurun/
Pradana, A.N. & Sutoro, M. (2022). Pengaruh Budaya Kerja Terhadap Produktivitas Karyawan pada PT Bank Central Asia Kantor Cabang Pondok Indah. Jurnal Perkusi, 2(2). http://dx.doi.org/10.32493/j.perkusi.v2i2.19611
Riyani, V. (2021). Pentingnya Budaya Kerja yang Tinggi untuk Masa Depan Organisasi. https://www.kompasiana.com/viviriyani/611be97a31a2873964129a63/pentingnya-budaya-kerja-yang-tinggi-untuk-masa-depanorganisasi
Umboh, B., Rorong, A., & Londa, V. (2015). Pengaruh Budaya Kerja Terhadap Produktivitas Pegawai Negeri Sipil di Balai Pengkajian Teknologi Pertanian (BPTP) Sulawesi Utara. Jurnal Administrasi Publik, 2(30). Retrieved from https://ejournal.unsrat.ac.id/v3/index.php/JAP/article/view/7979.
Universitas Pendidikan Nasional. Buku Panduan Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan (PKL).
DOI: https://doi.org/10.26877/e-dimas.v14i3.13075
Refbacks
- There are currently no refbacks.
View My Stats
Jurnal E-Dimas telah terindeks pada:
E-Dimas (Educations-Pengabdian kepada Masyarakat) by LPPM Universitas PGRI Semarang is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.Based on a work at http://journal.upgris.ac.id/index.php/e-dimas.