PENERAPAN VIDEO INTERAKTIF DENGAN PENDEKATAN MATEMATIKA REALISTIK TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA PECAHAN KELAS V
Abstract
Abstrak
Tujuan yang dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui keefektifan video interaktif dengan pendekatan matematikaistik terhadap kemampuan memecahkan masalah kelas V SDN 3 Dermolo Kembang Jepara. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Desain yang peneliti gunakan dalam penelitian ini yaitu Pre-experimental form One Group Pretest-Posttest Design. Populasi penelitian ini adalah kelas V SDN 3 Dermolo Kembang Jepara semester gasal tahun ajaran 2021/2022. Sampel yang diambil dalam penelitian ini adalah kelas V SDN 3 dermolo dengan jumlah siswa sebanyak 20 siswa dengan teknik Probability Sampling dengan jenis Simple Random Sampling. Dalam pengumpulan data peneliti memnggunakan beberapa teknik diantaranya melalui wawancara, observasi, dokumentasi, dan tes. Berdasarkan pembahasan dan analisis data siswa dalam penelitian ini menunjukkan adanya perbedaan rata-rata antara nilai pretest dan posttest. Rata-rata nilai pretest 62,12 dan rata-rata nilai posttest 84,22. Hal ini dibuktikan dengan memalui perhitungan uji t yang diperoleh ttabel (2,093) dan thitung (17,556). jadi thitung > ttabel, dengan arti Ho ditolak dan Ha diterima, dan persentase siswa tuntas mencapai 90%. Jadi kesimpulannya penerapan media video interaktif dengan pendekatan matematika realistik efektif terhadap kemampuan memecahkan masalah kelas V SDN 3 Dermolo Kembang Jepara. 093) dan thitung (17,556). jadi thitung > ttabel, dengan arti Ho ditolak dan Ha diterima, dan persentase siswa tuntas mencapai 90%. Jadi kesimpulannya penerapan media video interaktif dengan pendekatan matematika realistik efektif terhadap kemampuan memecahkan masalah kelas V SDN 3 Dermolo Kembang Jepara. 093) dan thitung (17,556). jadi thitung > ttabel, dengan arti Ho ditolak dan Ha diterima, dan persentase siswa tuntas mencapai 90%. Jadi kesimpulannya penerapan media video interaktif dengan pendekatan matematika realistik efektif terhadap kemampuan memecahkan masalah kelas V SDN 3 Dermolo Kembang Jepara.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Abdi, A. (2004). Senyum Guru matematika dan Upaya Bangkitkan Gairah Siswa. [Online]. Tersedia:http://www.waspada.co.id/serba_serbi/pendidikan/artikel.php?article_id=6722
Armanto, D. 2001. Aspek Perubahan Pendidikan Dasar matematika melalui Pendidikan Matematika Realistik (PMR). Makalah disampaikan pada seminar nasional sehari Penerapan Pendidikan Matematika Realistik pada Sekolah Dasar dan Madrasah, tanggal 5 Nopember 2001, Medan.
Asnawir dan Basyiruddin Usman. 2002. Media pembelajaran. Jakarta: Ciputat. Pers.
Azhar Arsyad. 2007. Media Pembelajaran. Jakarta: Raja Grofindo Persada.
Daryanto. 2013. Media Pembelajaran. Yogyakarta: Gava Media.
Fitriani, K., & Maulana. 2016. Meningkatkan Kemampuan Pemahaman dan Pemecahan. Mimbar Sekolah Dasar, Vol 3(1), 40.
Hadi, S. 2017. Pendidikan Matematika Realistik. Jakarta: PT Raja Grafindo.
Kesumawati, N. 2010. Pemahaman Konsep Matematis siswa dalam Pembelajaran Matematika, semnas.
Kusumawati, N. 2010. Peningkatan Kemampuan Pemahaman, Pemecahan Masalah, Dan Disposisi Matematis Siswa SMP Melalui Pendekatan Pendidikan Matematika Realistik. Disertasi FPMIPA UPI: Tidak Diterbitkan
Muhammad Habib Ramadhan, Caswita. “Pembelajaran Realistic Mathematic Education Terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif”: e- Jounal.radenintan, 2017.
Pemerintah Republik Indonesia, 2003. Undang-Undang Republik Indonesia No. 20 Tahun 2003 Pasal 1 Ayat 1 tentang Sistem Pendidikan Nasional, Jakarta.
Soedjadi, R 2001. Pemanfaatan Realitas dan Lingkungan dalam Pembelajaran Matematika. Makalah disajikan pada Seminar Nasional Realistic Mathematics Education di FMIPA UNESA tanggal 24 Februari 2001.
Sugiyono. 2019. Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung. Alfabeta.
Susanto, Ahmad. 2013. Teori Belajar dan Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jakarta: Kencana Predana Media Group.
DOI: https://doi.org/10.26877/wp.v2i2.9862
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Aditya Reiza Putra
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.
Wawasan Pendidikan Journal
ISSN 2807-5714 (Print), ISSN 2807-4025 (Online)
Universitas Persatuan Guru Republik Indonesia Semarang
Jl. Sidodadi Timur No. 24 -Dr. Cipto, Semarang
Prasena Arisyanto, S.Pd., M.Pd.
Email: [email protected]
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.