Analisis Tingkat Kelelahan dan Kecukupan Energi Atlet PORPROV 2023 Renang PRSI KabupatenN Dompu
Abstract
Renang adalah olahraga yang membutuhkan intensitas dan ketahanan fisik yang tinggi untuk melakukan aktivitas dalam waktu yang singkat tanpa mengalami kelelahan. Agar atlet memiliki daya tahan dan kecepatan yang baik, maka harus diperhatikan metode latihan dan penyediaan tenaga yang cukup untuk menunjang prestasi atlet. Oleh karena itu perlu diperhatikan penyedian dan cadangan asupan kalori dan gizi. Rumusan yang dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi data kecukupan energi dan menganalisis tingkat kelelahan Renang PORPROV dari Klub renang putra PRSI Dompu. Kesimpulan yang ditarik dalam penelitian ini adalah asupan energi yang tidak adekuat menyebabkan indeks kelelahan pada atlet Renang Putra PRSI Kabupaten Donpu. Oleh karena itu, ketersediaan energi untuk menunjang kegiatan olahraga harus diperhatikan oleh Renang Putra PRSI Kabupaten Dompu.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Drobnic, Franchek dkk. 2014. The Evidence Base For FC Barcelona Sport Nutrition Recommendations 2014 – 2016
Fauqi, A. 2021. “Pengaruh Explosive Power Otot Tungkai Terhadap Kemampuan Take off Lompat Jauh Mahasiswa Penjaskesrek.” Ainara Journal (Jurnal Penelitian dan PKM … 2: 49–58. http://journal.ainarapress.org/index.php/ainj/article/view/24 diakses 24 Desember 2022.
Drobnic, Franchek dkk. 2014. The Evidence Base For FC Barcelona Sport Nutrition Recommendations 2014 – 2016.
Hernawati, H. 2013. “Produksi Asam Laktat Pada Exercise Aerobik Dan Anaerobik.” Fpmipa Upi: 1–2 di Akses 25 Desember 2022 diakses 23 Desember 2022 .
Komamdin, -. 2015. “Pemenuhan Kebutuhan Gizi Atlet Untuk Mencapai Prestasi Sepak Bola Indonesia.” Medikora 11(2): 119–34 diakses 23 Desember 2022.
Munandar, Rizky Aris, and Amal Fauqi. 2022. “Pengaruh Tabata Training Dan High Intensity Interval Training Terhadap Peningkatan Kekuatan Otot Tungkai.” 8(3): 2422–26 diakses 23 Desember 2022.
Nurkardi. 2014. “Kesinambungan Energi Dan Aktifitas Olahraga.” J. Pengabdian Kepada Masyarakat 20(75): 78–83.
Syafrizar, and Wilda Welis. 2009. “Gizi Olahraga.” Ilmu Gizi:Teori & Aplikasi: 1–441.
Supeno. 2015. Ilmu Gizi Olahraga Terjemahan Burke,L; Vicki Deakin, Clinical Sport Nutrition. Yogyakarta : AG Publishing.
Utoro, Bayu Febri, and Fillah Fithra Dieny. 2016. “Pengaruh Penerapan Carbohydrate Loading Modifikasi Terhadap Kesegaran Jasmani Atlet Sepak Bola.” Jurnal Gizi Indonesia (The Indonesian Journal of Nutrition) 4(2): 107–19 diakses 24 Desember 2022.
Putri, Tri Andianne. 2016.Hubungan Asupan Zat Gizi Makanan Di Asrama Dengan Kadar Glukosa Darah Atlet Sepak Bola, (Online), (http://eprints.undip.ac.id/62131/1/904 Tri Andianne Putri.pdf, diakses 21 Desember 2022.
Widiyanto. 2008. “Latihan Fisik Dan Glukosa Darah.Pdf.” diakses 25 Desember 2022.
Yusni dan Amiruddin. 2015. Pemenuhan Kebutuhan Kalsium Dan Besi Atlet Sepak Bola Junior Banda Aceh. Jurnal Sport Pedagogy Vol. , No. 2, Agustus 2015, (Online), Jurnal Gizi Indonesia Vol. 4, No 2, hal. 107–119, (http://www.rp2u.unsyiah.ac.id/index.p hp/welcome/proses Download/6468/4, diakses pada 17 Oktober 2018).
DOI: https://doi.org/10.26877/jo.v8i1.14286
Refbacks
- There are currently no refbacks.