KEEFEKTIFAN KONSELING KELOMPOK TEKNIK SELF INSTRUCTION DAN THOUGHT STOPPING UNTUK MENINGKATKAN SELF ESTEEM KORBAN BULLYING

Dewi Rostiana, Mungin Eddy Wibowo, Edy Purwanto

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menguji keefektifan konseling kelompok teknik self instruction dan thought stopping untuk meningkatkan self esteem korban bullying siswa kelas VII di MTs Al Hikmah Proto Kedungwuni Kota Pekalongan. Metode penelitian yang digunakan eksperimen, desain randomized pretest- posttest control group design dengan melibatkan subjek penelitian sebanyak 21 orang yang dipilih secara purposive. Hasil penelitian menunjukkan teknik self instruction yang terintegrasi dengan teknik thought stopping  jauh lebih  efektif untuk meningkatkan self esteem korban bullying. siswa MTs Al Hikmah Proto Kedungwuni Kota Pekalongan.

Kata kunci: konseling kelompok, teknik self instruction, teknik thought stopping, self esteem korban bullying.


Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.26877/empati.v6i2.4274

Refbacks

  • There are currently no refbacks.





Indexing :

          

     


Program Studi Bimbingan dan Konseling

Universitas PGRI Semarang
Jl. Lontar No.1 - Sidodadi Timur, Dr. Cipto, Semarang

Dr. Dini Rakhmawati, M.Pd.
Email: [email protected]

View Empati : Jurnal Bimbingan dan Konseling Stats