Efektivitas Strategi Pembelajaran Inkuiri terhadap Sikap Ilmiah dan Keterampilan Proses Sains

Nur Khoiri

Abstract


Keterampilan proses sains sangat penting dalam rangka membangun konsep sains yang baik bagi siswa. Keterampilan proses sains bisa dimunculkan melalui pembelajaran yang interaktif, salahsatu pembelajaran interaktif dalam pembelajaran sains adalah model pembelajaran inkuiri. Penelitian bertujuan untuk mengukur dampak pembelajarn inkuiri terhadap sikap dan keterampilan proses sains. Penelitian menggunakan metode quasi ekperimen. Sasaran penelitian siswa yang berjumlah 360 siswa sekolah menengah atas di kabupaten Brebes. Data utama sikap ilmiah dan keterampilan proses sains siswa didapatkan dari hasil pengamatan saat pembelajaran dan penilaian hasil belajar siswa. Rata-rata penilaian sikap ilmiah kelas siswa di kelas eksperiment 49,7 sedangkan kelas kontrol 42.1. saedangkan rata-rata keterampilan proses sains siswa kelas eksperiment adalah 76,8 dan kelas kontrol 57,8. Sedangkan berdasarkan hasil analisis uji t untuk kelas eksperimen dan kelas kontrol  didapatkan skor  0.04 artinya terdapat perbedaan nyata antara kelas eksperiment dan kelas kontrol. Simpulan penelitian bahwa dampak pemanfaata model inkuiri terhadap sikap ilmiah dan keterampilan proses sains siswa sangat nyata.


Full Text:

PDF

References


Indah W, Itsni Putri R 2020 Indonesian Journal of Teacher Education 1 4 p 159 - 164

Devi Septiani, Susanti 2021 Jurnal Susunan Artikel Pendidikan 6 1 p 126 - 133

Muhammad Fahrurrizal, Hadi Suwono and Herawati Susilo 2019 Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan 4 6 p 753 - 757

Pramono S 2014 Panduan Evaluasi Kegiatan Belajar-mengajar Teknik Membuat Evaluasi Berbagai Model Soal (Jogjakarta: DIVA Press)

Kurniasih, Imas and Sani B 2014 Implementasi Kurikulum 2013 Konsep dan Penerapan (Surabaya: Kata Pena, 2014)

Khoiri N and Fuziyah R 2020 Jurnal Penelitian Pembelajaran Fisika 11 1 p 63-67

Creswell W J 2013 Research Design Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif, dan Mixed (Yogyakarta: Pustaka Pelajar)

Sholikhah N, Winarti E R and Kurniasih A W 2014 Kreano Jurnal Matematika Kreatif-Inovatif 5 1 p 18-25

Riyadna Krismanita, Ahmad Qosyim 2021 PENSA E-JURNAL 9 2 159 - 164

Ambarsari, Wiwin, Santosa S and Maridi 2013 Jurnal Pendidikan Biologi 5 1 p 81- 95

Yesi Gasila, Syarifah Fadillah, Wahyudi 2019 Jurnal Inovasi dan Pembelajaran Fisika 6 1 p 14-22




DOI: https://doi.org/10.26877/jp2f.v12i1.8313

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Jurnal Penelitian Pembelajaran Fisika

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Copyright of Jurnal Penelitian Pembelajaran Fisika ISSN 2086-2407 (print), ISSN 2549-886X (online)


Gedung Utama GU.2.01 FPMIPATI, Universitas PGRI Semarang
Jl. Lontar No. 1-Dr. Cipto, Kampus 1 UPGRIS, Semarang
Email: [email protected]

View My Stats