Keefektifan Model Problem Based Learning (PBL) Berbantu Media Roda Putar untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Pada Pembelajaran Matematika Kelas IV SD N Sumberagung 02 Pati
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengukur keefektifan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) berbantu media roda putar terhadap kemampuan pemecahan masalah matematika siswa kelas IV SD N Sumberagung 02 Jaken Pati. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dalam bentuk pre-expermental design dengan desain one-grup pretest-posttest design. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa SD N Sumberagung 02 Pati. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 16 orang yang merupakan siswa siswi kelas IV yang diambil menggunakan teknik sample jenuh. Data dalam penelitian ini diperoleh melalui wawancara, tes dan dokumentasi.Berdasarkan perhitungan diperoleh rata-rata pretest yaitu 45 dan rata rata posttest yaitu 84,0625. Pada saat pretest hanya ada 5 siswa yang tuntas dan 11 siswa lainnya belum tuntas dengan ketuntasan belajar klasikal 31,25%. Setelah dilakukan posttest terdapat 14 siswa yang tuntas dan 2 siswa yang belum tuntas dengan ketuntasan klasikal 87,5%. Hal tersebut diperkuat dengan hasil analisis uji t bahwa thitung > ttabel yaitu 16,47 > 2,03951 maka Ha diterima sehingga model pemebelajaran Problem Based Learning berbantu media roda putar efektif dalam meningkatkan kemampuan pemecahan masalah siswa kelas IV SD N Sumberagung 02 Pati.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Dewi, A. S., Isnani, I., & Ahmadi, A. (2019). Keefektifan Model Pembelajaran STAD Berbantuan Media Pembelajaran Terhadap Sikap dan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika. JIPMat, 4(1), 7-11.
Izzah, K. H., & Azizah, M. (2019). Analisis kemampuan penalaran siswa dalam pemecahan masalah matematika siswa kelas IV. Indonesian journal of educational research and review, 2(2), 210-218.
Puspitasari, M., Rulviana, V., & HS, A. K. (2023). Pengaruh penggunaan media pembelajaran roda pintar terhadap hasil belajar matematika kelas 4 sekolah dasar. Prosiding Konferensi Ilmiah Dasar, 4, 1013-1019.
Putri, U. A., & Wahyudi, W. (2020). Efektivitas Model Problem Based Learning Dan Problem Solving Ditinjau Dari Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Peserta Didik Kelas IV SD. JEMS: Jurnal Edukasi Matematika dan Sains, 8(1), 69-78.
Septian, A., & Komala, E. (2019). Kemampuan koneksi matematik dan motivasi belajar siswa dengan mengunakan model Problem-Based Learning (PBL) berbantuan geogebra di SMP. Prisma, 8(1), 1-13.
Shahroni, W., Prasetyo, S. A., & Katinah, K. (2024). KEEFEKTIFAN MEDIA KARTU DOMJUM (DOMINO PENJUMLAHAN) TERHADAP KEMAMPUAN BERHITUNG SISWA KELAS II SD NEGERI 2 DAPURNO WIROSARI. Jurnal Wawasan Pendidikan, 4(2), 442-453.
Taufiq, A. (2014). Hakikat Pendidikan di Sekolah Dasar. Pendidikan Anak Di SD, 1(1), 1-37.
DOI: https://doi.org/10.26877/imajiner.v6i5.20001
Refbacks
- There are currently no refbacks.
View My Stats
Barcode ISSN Imajiner: Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika
Imajiner: Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika telah terindeks pada:
Imajiner: Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika by Program Studi Pendidikan Matematika Universitas PGRI Semarang is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.Based on a work at http://journal.upgris.ac.id/index.php/imajiner.